EVALUASI HASIL REMIDI UAS ETIKA PROFESI SM GANJIL

Desember 13, 2017 hilda 0 Comments


EVALUASI HASIL REMIDI UAS ETIKA PROFESI 
SM. GANJIL


Semangat Akuntansi,
Selamat dan Terima Kasih kepada semua kelompok yang telah mengerjakan tugas remidi UAS Etika Profesi dengan baik dan bersungguh – sungguh.
Yah, meskipun ada yang ngumpulin telat dan ada yang kurang lengkap, kalian sudah berusaha untuk mengerjakan remidi kali ini dengan sebaik – baiknya!

Waktu pertama kali membuka tugas kalian, saya senang sekali karena kalian semua pada all out dalam mengerjakan tugas dan membuat powerpoint yang bagus. Pertahankan ya!
Mungkin karena tugasnya buat narsis di depan kamera kali ya, jadinya pada all out semua, hehe.

Oh iya, sebenarnya kenapa sih kok tugas remidinya ribet pakai kostum dan pakai foto foto segala?
Nah, tugas remidi kali ini ada empat poin penting yang saya harap kalian pelajari, yaitu:
1.      Yang pertama, berbusana yang sopan dan sesuai dengan situasi/kondisi

2.      Yang kedua, melatih kreativitas kalian dalam memadu padankan pakaian dan pengambilan gambar yang tepat.

3.      Yang ketiga, belajar membuat sebuah bahan presentasi berupa powerpoint yang menarik dan juga informatif.

4.      Dan yang terakhir adalah melatih kekompakan dan teamwork yang harus kalian miliki sebagai warga kelas dan juga sekolah.

Saya harap kalian bisa mengambil manfaat dari remidi kali ini ya!

Oke, pada postingan kali ini saya juga mau mengumumkan beberapa pengumuman terkait dengan tugas yang sudah kalian kumpulkan. Jadi ceritanya semacam award gitu deh!
Langsung aja kali ya!

Yang pertama, BEST ASSIGNMENT
Untuk kelompok yang mengerjakan tugas tepat waktu, bagus dalam pengerjaan powerpoint, dan juga ketepatan tema tugas
JATUH KEPADA ...





Kelompok dari
1.      Anisa Oktaviani 
2.      Arinta Damaloka 
3.      Intan Cahya 
4.      Intan Pangestu 
5.      Maura Ersa 
6.      Ocha Rimawati 



Yang kedua, BEST FEMALE SUPERMODEL
Untuk yang posenya paling keren dan fotogenik
JATUH KEPADA ...



Nanda Maypuspitasari (X AKL 1)


Agil Dwi Putri (X AKL 2)



Isma Mufidah (X AKL 3)





Yang Ketiga, BEST MALE SUPERMODEL
Untuk yang posenya paling keren dan fotogenik
JATUH KEPADA ...


Izaac Federrico Wibowo (X AKL 4)



M. Firhan V (X AKL 1)



Vicko Adi Setyo W (AKL 1)



Yang keempat, BEST COSTUME
Untuk yang berhasil memadupadakan busana dengan baik dan serasi
JATUH KEPADA …



Agnes Maulana R.A (X AKL 3)



Dhania Nur Ad’ha (X AKL 1)



Faizatul Khusniah (X AKL 2)



                        
Dan yang terakhir, BEST COUPLE
Cie.. Cie.. Cie..



Etak Dwi P dan Moch. M. Fitra R. A (X AKL 3)



Dewi Fatimatuz Z dan Difa Riskyansyah (X AKL 3)


Yep, itu saja pengumumannya. Pertahankan semangat belajar dan kekompakan  kelas ya!
Lain kali semoga tidak remidi lagi!


NB:
Yang nama atau kelasnya salah tulis, silahkan lapor saya ya!

0 comments: